Support my blog by clicking the Ads, TQ

TANGAN YANG MEMBERI LEBIH MULIA DARIPADA TANGAN YANG MENERIMA. SEKECIL MANA SUMBANGAN YANG DI HULURKAN, IA CUKUP BERMAKNA KEPADA SI PENERIMA YANG HIDUP SERBA KEKURANGAN, MALAH ‘BUAH TANGAN’ YANG TIDAK SEBERAPA ITU MAMPU MENERBITKAN SENYUMAN, WALAUPUN CUMA UNTUK SEKETIKA

Search This Blog

Nuansa Bening

Tuesday, March 10, 2009



Salam,
Vidi Aldiano. Nama yang masih asing di telinga kita (bruneian or malaysian), Aku juga baru tahu semasa aku masuk toko cd d lantai 3 di Mall Taman Anggrik. Salah seorang Jurujual toko tersebut, mengatakan Vidi Aldiano adalah seorang artis cowok baru yang sekarang lagi sedang ngetop.

Kualitas vokalnya boleh diadu walau dengan penyanyi Afgan sekalipun. Cowok kelahiran Jakarta, 29 Maret 1990, ini mengeluarkan sebuah album solo berjudul ‘Pelangi di Malam Hari’.

Terdapat 11 lagu di album ini dengan pada genre pop, sedikit R&B dan sweet jazz, seperti lagu yang berjudul Aku Bisa dan Selamat Untukmu.

Lagu Nuansa Bening dan Aku Terlena adalah lagu yang banyak disukai anak muda saat ini di indonesia.

Untuk single andalan, Vidi menjagokan lagu Nuansa Bening yang merupakan remake milik Keenan Nasution. Vidi menyanyikannya dengan racikan cita rasa R&B.

Selain lagu tersebut, Vidi membawakan satu lagi lagu daur ulang berjudul Cinta Jangan Kau Pergi karya Ryan Kyoto. Lagu yang sempat dipopulerkan Sheila Majid ini dinyanyikan dengan gaya ballad yang romantis.

Selain dua lagu remake, nikmati juga karya Vidi sendiri yang tak kalah romantis, yakni Kisah Kita. Andi Rianto mengaransemennya dengan apik.

Lagu di album ‘Pelangi di Malam Hari’:
1. Nuansa Bening
2. Cinta Jangan Kau Pergi
3. Cemburu Menguras Hati
4. Kisah Kita
5. Status Palsu
6. Pelangi di Malam Hari
7. Aku Bisa
8. Kunanti Candamu
9. Aku Terlena
10. Ada Satu
11. Selamat Untukmu.


Vidi Aldiano -Nuansa Bening
Click here to download

Oh, tiada yang hebat dan mempesona
Ketika kau lewat di hadapanku
Biasa saja…

Waktu perkenalan terjalin sudah
Ada yang menarik pancaran diri
Terus mengganggu

Mendengar cerita sehari-hari
Yang wajar tapi tetap mengasyikkan
Oh, tiada kejutan pesona diri

Pertama kujabat jemari tanganmu
Biasa saja…
Masa perkenalan lewatlah sudah
Ada yang menarik bayang-bayangmu
Tak mau pergi
Dirimu nuansa-nuansa ilham
Hamparan laut tiada bertepi

Reff :
Kini terasa sungguh
Semakin engkau jauh
Semakin terasa dekat
Akan ku kembangkan
Kasih yang kau tanam
Di dalam hatiku
Menatap nuansa-nuansa bening

0 Comments:

Web Pages referring to this page
Link to this page and get a link back!
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...